10 Game FPS Gratis Terbaik PC (Juli 2016)

0

[10 Game FPS Gratis Terbaik PC (Juli 2016)



Butuh game first-person shooter berkualitas tanpa perlu mengeluarkan uang? Kamu bisa cek daftar FPS gratis untuk PC berikut ini!

——–

TEAM FORTRESS 2
Sebagai salah satu game free-to-play paling populer di Steam, game ini menghadirkan permainan multiplayer dengan kesan kocak yang seru!

Steam:

——–

BLACKLIGHT RETRIBUTION
FPS dengan tema cyberpunk ini akan menghadirkan kustomisasi yang luas, serta robot yang bisa kamu kendarai.

Steam:

——–

DIRTY BOMB
Dengan berbagai kelas, gameplay FPS yang murni, serta mekanisme parkour, game ini seharusnya tidak kamu lewatkan.

Steam:

——–

PLANETSIDE 2
Dengan pertempuran yang masif dan area yang sangat luas, game ini cocok untuk kamu yang ingin merasakan pertempuran skala besar!

Steam:

——–

TRIBES: ASCEND
Meski game ini sudah berumur, game ini akan menarik perhatianmu dengan mekanisme “ski” dan jetpack yang dimilikinya.

Steam:

——–

WARFACE
FPS gratis yang dibuat dengan CryEngine ini menghadirkan kustomisasi senjata yang bisa dilakukan di tengah pertempuran.

Steam:

——–

UNREAL TOURNAMENT
Arena shooter berkecepatan tinggi ini akan menguji refleksmu dalam menembaki musuh. (masih dalam tahap pre-alpha)

Download:

——–

EVOLVE STAGE 2
Meski berevolusi menjadi sebuah game free-to-play, Evolve stage 2 masih menghadirkan permainan kejar-kejaran monster yang seru.

Steam:

——–

MECHWARRIOR ONLINE
Kendalikan robot raksasa buatanmu sendiri

Steam:

——–

POINT BLANK
Seharusnya kamu sudah cukup mengenal game FPS yang satu ini.

Garena:

——–

Jangan lupa untuk Like dan Share video kami. Subscribe juga di channel kami.

Untuk tahu lebih banyak mengenai dunia game di dunia dan di Indonesia, kunjungi situs kami di:

Tech In Asia Games :

——-

Like dan Follow kami di media sosial:

Facebook :
Twitter :
Instagram :

➪ Tags: #Game #FPS #Gratis #Terbaik #Juli

➪ Keyword: game pc,Team Fortress 2,Blacklight Retribution,Dirty Bomb,PlanetSide 2,Tribes: Ascend,Warface,Unreal Tournament,Evolve Stage 2,MechWarrior Online,Point Blank,Free-to-play,First-person shooter,Bahasa Indonesia,Tembak-tembakan

Rate this post
Leave a comment